Fiat Lux

Sabtu, 21 Juni 2014

She Loves Us!

13.00 Posted by Arasy Aziz No comments
#1 “Kau dengar suara-suara itu, Roo?” “Demi Tuhan, ini kelima kalinya kau menanyakan itu. Tidak ada suara! Kurasa kesunyian ilalang mulai mebuatmu gila.” Lima kali ku bertanya, semacam memastikan, dan aku mulai yakin Roo yang sebetulnya mulai tertelan kesunyian sabana yang menghampar hingga nadir....

Kamis, 05 Juni 2014

Bukan Sungai-Sungai

08.37 Posted by Arasy Aziz No comments
Bukan sungai-sungai yang mengalir: adalah air yang kepadanya kita sematkan imagi siklikal kuna berusia hampir dua milyar tahun. Dalam dahaga, kita menenggak dia yang sama yang berkecipak dibawah sampan Charon, pengantar jenazah-jenazah menuju baka. Air yang sama, yang kepadanya dibasuhkan Achilles demi kekal doa-doa. Air yang sama, yang dengannya dibangun tembok-tembok Mesopotamia dan kebun-kebun...